
Expand Template Widget.
Disaat kita mau mengedit template pasti kita di suruh untuk mencentang/memberi ceklist pada kolom Expand Template Widget. Fungsi dari Expand Template Widget adalah jika dicentang maka akan memunculkan seluruh kode HTML maupun kode widget didalam kolom toolbar, sehingga akan mempermudah kita mencari kode HTML yang kita inginkan atau kita cari.
Jika lebih ingin mudah untuk mencari kode HTML yang ada di dalam kolom, gunakan ctrl+F.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tips Blogging
dengan judul Fungsi expand template widget pada blogger. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://tiada-batas.blogspot.com/2012/12/fungsi-expand-template-widget-pada.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Mtaqie - Saturday, 15 December 2012